WhatsApp merupakan alat komunikasi yang digemari oleh banyak orang di seluruh dunia. Sayangnya, kadang terdapat hal yang tidak menyenangkan seperti saat terdapat kontak yang mengirim pesan SARA hingga penipuan. Terlebih jika itu sering dilakukan, maka kamu pasti ingin menghapusnya.

Kontak WhatsApp yang telah dihapus tentu akan langsung menghilang dari daftar kontak WhatsApp, sebab sudah tidak ada di kontak. Bagi kamu yang hendak menghapus kontak di WhatsApp dapat melakukan beberapa cara seperti berikut:

1. Hapus kontak

Sumber: Pixabay.com


Cara menghapus kontak di WhatsApp yang pertama dapat dilakukan dengan:

- Pertama buka WhatsApp dan buka tab chat.
- Kemudian, tekan chat baru.
- Cari atau pilih kontak yang hendak dihapus.
- Selanjutnya, klik nama kontak pada bagian atas.
- Lalu tekan opsi lainnya > lihat di buku alamat > opsi lainnya > hapus.

2. Hapus kontak WhatsApp melalui Handphone

Cara menghapus kontak di WhatsApp selanjutnya dengan mengikuti langkah-langkah ini:

- Pertama, buka menu kontak.
- Cari kontak yang hendak dihapus.
- Kemudian, tekan ikon tiga titik.
- Selanjutnya, ketuk hapus.
- Kontak akan terhapus secara permanen terutama WhatsApp.

3. Hapus kontak WhatsApp melalui aplikasi

Cara menghapus kontak di WhatsApp terakhir, dengan langkah berikut:

- Pertama, buka aplikasi WhatsApp.
- Selanjutnya, cari kontak yang ingin dihapus.
- Kemudian, klik ikon tiga titik.
- Lalu, lihat kontak atau view contact.
- Kemudian, tekan ikon tiga titik.
- Tekan lihat di buku alamat.
- Selanjutnya, ketuk ikon tiga titik.
- Lalu, tekan hapus.
- Kontak akan terhapus secara permanen terutama WhatsApp.

Kamu juga dapat melakukan beberapa cara yang dapat diterapkan pada WhatsApp, yakni:

1. Hapus cache melalui pengaturan handphone

Sumber: Pixabay.com


Cara menghapus cache WhatsApp dengan melalui pengaturan handphone. Lakukan beberapa langkah ini:

- Buka menu pengaturan.
- Selanjutnya, tekan opsi Aplikasi.
- Masuk menuju menu Kelola Aplikasi.
- Cari aplikasi WhatsApp.
- Lalu, tap Penyimpanan.
- Tap Hapus Data.
- Terakhir klik Bersihkan Cache.

2. Hapus info WhatsApp

Cara menghapus info WA bisa dengan langkah sebagai berikut:

- Buka WhatsApp.
- Kemudian, klik titik tiga di atas dan pilih Setelan/Pengaturan.
- Lalu, tekan di Akun > Privasi > Info.
- Settingan defaultnya ialah Semua Orang, ubah menjadi Tidak ada atau Kontak saya apabila perlu.


3. Membuat huruf tebal, miring, dan dicoret

Cara membuat huruf tebal, miring, dan dicoret dapat dilakukan dengan langkah berikut:

- Tulis pesan yang hendak ditebal, miring, atau dicoret.
- Berikan tanda bintang (*) di kedua sisi kata/kalimat untuk menebalkan. Contohnya *hari ini baik*.
- Jika ingin memiringkan pesan, tambahkan strip bawah yakni _alhamdulillah-.
- Terakhir, apabila hendak mencoret pesan, tambahkan tanda ~kabar baik~.

4. Nonaktifkan centang biru

Trik terakhir ialah cara menonaktifkan centang biru pada WhatsApp, yakni:

- Masuk ke pengaturan.
- Tap akun dan privasi.
- Setelah itu, klik nonaktifkan tanda centang biru.