Prolic Obat Sakit Gigi, Ketahui Efek Samping dan Aturan Pakai

"Ketahui obat sakit gigi prolic yang ampuh."

Life | 16 January 2023, 16:46
Prolic Obat Sakit Gigi, Ketahui Efek Samping dan Aturan Pakai

Prolic adalah antibiotika yang dipakai guna mengobati infeksi yang diakibatkan oleh adanya bakteri anaerob atau bakteri aerob yang dapat terjadi pada saluran pernapasan, kulit, gastrointestinal, dan jaringan lunak. Obat Prolic memiliki kandungan zat aktif Clindamycin yakni antibiotik golongan linkosamida semisintetik yang sifatnya bakteriostatik.

Adapun caranya dengan menekan sintesis protein di bakteri. Clindamycin dapat mengikat subunit ribosom 50s dengan reversibel, maka hal tersebut mampu menghambat reaksi transpeptidasi atau translokasi agar pertumbuhan sel terhambat. Selain itu, Prolic dapat digunakan sebagai obat sakit gigi yang ampuh dalam menyembuhkan penyakit tersebut.

Dosis dan cara pemakaian
Daun.id

Prolic/Sumber: Istimewa

Obat Prolic termasuk dalam obat keras, sehingga perlu petunjuk dari dokter. Berikut dosis dan pemakiannya, yakni:

- Dewasa: - Infeksi serius: 150-300 mg 4 x sehari.
          - Infeksi lebih serius: 300-450 mg 4 x sehari.
- Anak  : - Infeksi serius: 8-16 mg/kgBB/hari dibagi pada 3-4 dosis.
          - Infeksi lebih serius: 16-20 mg/kgBB/hari dibagi pada 3-4 dosis.

Efek samping

Adapun efek samping obat Prolic ialah sebagai berikut:

- Diare.
- Mual.
- Ruam kulit.
- Vaginitis.
- Ipotensi.
- Terjadi muntah.
- Terkena sakit perut.
- Ketidaknormalan tes fungsi hati.
- Terjadi kelainan darah(leukopenia).

Kontradiksi

Kontradiksi dari obat sakit gigi Prolic, yakni:

- Pasien yang mempunyai riwayat hipertensi atau alergi pada kandungan Prolic.
- Pasien yang memiliki riwayat penyakit saluran cerna, terlebih kolitis, selama dalam terapi berkepanjangan, penyakit ginjal yang parah atau hati, tes fungsi hati berkala dan ginjal berkala dan hitung darah harus dilakukan, serta kehamilan dan lansia.

Harga: Rp. 85.200 - Rp. 107.300

(pravita windi an/nn)


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru


Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan Mei 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami perkembangan yang positif. Anda akan merasakan kehangatan dan keintiman yang lebih dalam dengan pasangan Anda. Jika masih single, ada kemungkinan untuk bertemu dengan seseorang yang istimewa.



Taurus Selengkapnya