Koin Kripto Facebook Dinilai Gagal, Apa Langkah Mark Zuckerberg Selanjutnya?

"Kok bisa?"

Tech | 01 February 2022, 14:45
Koin Kripto Facebook Dinilai Gagal, Apa Langkah Mark Zuckerberg Selanjutnya?

Facebook yang sekarang bernama Meta pernah membuat proyek koin kripto bernama Libra. Sekarang koin ini bernama Diem. Sayangnya, banyak regulator dari seluruh dunia menolak koin kripto ini. Dilansir dari CNBC, asosiasi Diem yang mengawasi uang digital ini sedang mempertimbangkan penjualan semua asetnya untuk mengembalikan modal investor.

Seperti apa faktanya?

1. Perusahaan juga berusaha menemukan tujuan baru untuk mengajak para insinyur mengembangkan teknologi ini.
2. Meta memiliki sekitar sepertiga dari usaha tersebut, dan sisanya dimiliki oleh anggota asosiasi, seperti Andreessen Horowitz, Union Square Ventures, dan Ribbit Capital.
3. Sejak diluncurkan pada 2019, banyak regulasi yang menghambat perkembangannya.

Diem sendiri digadangkan menjadi stable koin yang bisa menjadi  mata uang universal. Regulator khawatir koin ini bisa memfasilitasi kegiatan jahat seperti pencucian uang dan pelanggaran privasi.

(aziz talaksa/sso)


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru

JADWAL SHOLAT HARI INI

JUMAT, 17 MEI 2024 (JAKARTA PUSAT)
IMSYAK 04:25 SUBUH 04:35 DUHA 06:16 ZUHUR 11:51
ASHAR 15:13 MAGHRIB 17:46 ISYA 18:59  

Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan Mei 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami keharmonisan dan kedamaian. Anda dan pasangan akan saling mendukung dan memahami satu sama lain. Namun, tetaplah berkomunikasi dengan jujur dan terbuka untuk menjaga hubungan tetap harmonis.



Taurus Selengkapnya