Kisah Warga Desa Gali Gunung Demi Akses Jalan, Butuh Waktu 15 Tahun

"Mereka hanya menggunakan peralatan seadanya."

Life | 12 November 2021, 19:35
Kisah Warga Desa Gali Gunung Demi Akses Jalan, Butuh Waktu 15 Tahun

 Warga di desa Shenlongwan, provinsi Shanxi, China membuka akses jalan dengan menggali gunung selama 15 tahun. Dilansir dari Odditycentral, hal ini karena pejabat setempat tidak mau membangun jalan ke desa tersebut.

Sebelum jalan ini dibangun, warga yang hendak bepergian ke pusat kota harus melewati jalan yang jauh. Jalan sempit sebenarnya ada tapi harus melewati jalanan gunung yang curam.

Seperti apa faktanya?

1. Jalan ini mempunyai panjang 1.5 km saja.
2. Pekerjaan dimulai pada 1985 dan baru selesai pada 2000.
3. Warga desa menggunakan cangkul dan peralatan seadanya untuk menembus gunung.

Apa manfaatnya?

1. Pendapat per kapita warga desa tersebut meningkat drastis.
2. Turis mulai berdatangan ke desa ini.
3. Hampir 60 persen warga di sana bekerja di pariwisata karena desa tersebut memiliki daya tarik alam yang menawan.

 


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru

JADWAL SHOLAT HARI INI

SELASA, 30 APRIL 2024 (JAKARTA PUSAT)
IMSYAK 04:26 SUBUH 04:36 DUHA 06:15 ZUHUR 11:52
ASHAR 15:13 MAGHRIB 17:49 ISYA 19:00  

Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan April 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami beberapa tantangan. Komunikasi yang buruk dan perbedaan pendapat dapat menyebabkan ketegangan dalam hubungan. Namun, dengan komitmen dan upaya yang tepat, Anda dapat mengatasi masalah ini dan memperkuat hubungan Anda.



Taurus Selengkapnya