Viral, Seorang Ayah Dapat Tagihan Rp 216 Juta Dari Genshin Impact

"Hati-hati menggabungkan akun rekening dengan game ya!"

Life | 07 January 2022, 17:09
Viral, Seorang Ayah Dapat Tagihan Rp 216 Juta Dari Genshin Impact

Seorang ayah di Singapura kaget setelah melihat ada tagihan kartu kredit Rp 216 juta. Usut punya usut, ini akibat anaknya bermain game Genshin Impact. Dilansir dari Liputan6, si anaknya menghabiskan ratusan juta untuk membeli in-app purchase di game tersebut.

Bagaimana kisahnya?

1. Sang ayah, Lim Cheng Mong mendapat tagihan USD 15.000 atau setara Rp 216 juta. 
2. Tagihan itu berasal dari putrinya yang berusia 18 tahun.
3. Pembelian melalui akun grab yang terhubung dengan kartu kredit. 
4. Sang anak menghubungkan akun grab dengan akun game Genshin Impact. 

Beruntung, Lim berhasil memulihkan separuh dari jumlah yang telah dihabiskan. Ia tetap harus membayar USD 7.000 atau Rp 100 jutaan untuk berbagai item game yang sudah digunakan si anak. 

(aziz talaksa/sso)


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru

JADWAL SHOLAT HARI INI

MINGGU, 19 MEI 2024 (JAKARTA PUSAT)
IMSYAK 04:25 SUBUH 04:35 DUHA 06:17 ZUHUR 11:51
ASHAR 15:13 MAGHRIB 17:46 ISYA 18:59  

Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan Mei 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami keharmonisan dan kedamaian. Anda dan pasangan akan saling mendukung dan memahami satu sama lain. Namun, tetaplah berkomunikasi dengan jujur dan terbuka untuk menjaga hubungan tetap harmonis.



Taurus Selengkapnya