Kecepatan Suara Ternyata Berbeda di Mars, Ini Jawaban Dari NASA

"Dengarkan suara di atas permukaan Mars di sini"

Tech | 27 March 2022, 20:31
Kecepatan Suara Ternyata Berbeda di Mars, Ini Jawaban Dari NASA

Kecepatan suara di Bumi dan Mars ternyata berbeda. Fakta ini terungkap dalam misi rover NASA yang sudah menjelajahi planet merah tersebut. Dilansir dari Gizmodo, peneliti menggunakan mikrofon, laser, dan teori matematika untuk menentukan kecepatan suara di Mars.

Seperti apa faktanya?

1. Pengambilan sampel suara dan laser menggunakan rover Perseverance. 
2. Mikrofon yang digunakan adalah SuperCam. 
3. Peneliti mengambil sampe suara dari 150 tembakan laser di lima lokasi.

Peneliti berhail mengungkap kecepatan suara di Mars sebear 240 meter per detik. Kecepatan suara di Bumi sendiri adalah 340 meter per detik. 

Ingin tahu apa saja suara di Mars? Yuk dengarkan rekaman dari NASA di bawah ini. 

NASA · Sounds of Perseverance Mars Rover Driving – Sol 16 (90-second highlights)

(aziz talaksa/sso)


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru


Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan Mei 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami perkembangan yang positif. Anda akan merasakan kehangatan dan keintiman yang lebih dalam dengan pasangan Anda. Jika masih single, ada kemungkinan untuk bertemu dengan seseorang yang istimewa.



Taurus Selengkapnya