Cara Mencari Efek di IG untuk Mempercantik IG Stories

"Mencari efek di IG dengan mudah."

Tech | 24 October 2022, 20:00
Cara Mencari Efek di IG untuk Mempercantik IG Stories

Instagram adalah salah satu aplikasi yang digunakan oleh banyak orang. Instagram menjadi salah satu hal yang dapat dipakai dalam berbagi banyak hal dan pengalaman. Sehingga, kamu dapat dengan leluasa dalam memakainya bahkan untuk berjualan. Selain itu, kamu dapat mempercantik Instagram dengan beberapa cara berikut ini, yakni:

Mencari efek di IG untuk mempercantik IG stories
Daun.id

Sumber: Unsplash

Cara mencari efek di IG untuk mempercantik IG stories, yakni:

- Pertama, buka akun Instagram yang kamu punya.
- Selanjutnya, geser ke kanan maka di bawah akan terlihat efek atau filter yang hendak dipakai.
- Maka, kamu dapat menggunakan sesuai keinginanmu.
- Jika kamu ingin mendapatkan banyak efek, maka dapat mengeser ke arah kanan hingga menemukan icon berbentuk lensa.
- Maka, kamu dapat klik dan mencari efek yang diinginkan.

Selain itu, kamu juga dapat mempercantik Instagram dengan mudah. Berikut ini cara mencari efek di IG untuk mempercantik IG stories yang dikutip dari Instagram dengan beberapa cara berikut ini:

1. Buat akun Instagram
Daun.id

Sumber: Unsplash

Cara membuat akun Instagram, yakni:

- Pertama, install aplikasi Instagram pada aplikasi App Store bagi iPhone atau Google Play Store untuk Android.
- Jika aplikasi sudah terinstal, klik Instagram supaya membukanya.
- Kemudian, klik daftar dengan Email atau Nomor Telepon untuk Android atau buat akun baru untuk iPhone. Kemudian, masukkan alamat email atau nomor telepon (yang akan membutuhkan kode konfirmasi) dan klik berikutnya. Kamu juga dapat tekan login dengan Facebook guna mendaftar dengan akun Facebook.
- Apabila kamu mendaftar memakai alamat email atau nomor telepon, buat nama pengguna dan kata sandi, lengkapi info profil kamu, dan tap berikutnya. Apabila kamu mendaftar memakai Facebook, kamu dapat diminta guna login pada akun Facebook jika kamu sudah logout.

2. Membuat Instagram menjadi privat

Cara membuat Instagram menjadi privat, yakni:

- Pertama, klik profile atau foto profil kamu di kanan bawah guna membuka profil.
- Kemudian, tekan more options di kanan atas dan klik pengaturan.
- Kemudian, tekan Privasi.
- Terakhir, klik icon di samping akun Privat guna menjadikan akun kamu privat.

3. Hapus akun dengan permanen
Daun.id

Sumber: Unsplash

Cara menghapus akun dengan permanen, yaitu:

- Pertama, buka pada halaman hapus akun anda. Apabila kamu belum login ke Instagram di web, kamu akan diminta agar login terlebih dulu.
- Selanjutnya, pilih opsi yang berasal dari menu pilihan di bawah Mengapa Anda ingin menghapus (account name)? dan masukkan lagi kata sandi kamu. Opsi tersebut guna menghapus akun dengan permanen hanya akan muncul sesudah kamu memilih alasan dari menu itu dan memasukkan kata sandi.
- Terakhir, tekan hapus (username).

(pravita windi an/nn)


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru

JADWAL SHOLAT HARI INI

SELASA, 30 APRIL 2024 (JAKARTA PUSAT)
IMSYAK 04:26 SUBUH 04:36 DUHA 06:15 ZUHUR 11:52
ASHAR 15:13 MAGHRIB 17:49 ISYA 19:00  

Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan April 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami beberapa tantangan. Komunikasi yang buruk dan perbedaan pendapat dapat menyebabkan ketegangan dalam hubungan. Namun, dengan komitmen dan upaya yang tepat, Anda dapat mengatasi masalah ini dan memperkuat hubungan Anda.



Taurus Selengkapnya