3 Cara Menghapus Akun Buzzbreak Permanen, Mudah, dan Cepat

"Hapus akun Buzzbreak juga bisa lewat Google."

Tech | 20 May 2022, 07:47
3 Cara Menghapus Akun Buzzbreak Permanen, Mudah, dan Cepat

Buzzbreak merupakan aplikasi berita dan hiburan yang memberikan penghargaan terhadap penggunanya dengan bentuk poin dan hadiah. Aplikasi ini menyediakan tidak hanya dengan format teks tetapi juga video. Namun, terkadang kamu perlu menghapusnya dengan cara berikut ini:

1. Hapus akun Buzzbreak lewat Google

Daun.id

Sumber: Buzzbreak

Cara menghapus akun Buzzbreak yang pertama dapat dengan, yakni:

- Pertama, masuk pengaturan akun Google.
- Kemudian, silahkan pergi ke bagian keamanan.
- Lalu, silahkan cari aplikasi pihak ketiga yang terhubung dengan akun Google.
- Lalu, silahkan kamu cari Buzzbreak. Terakhir, hapus akses dari akun Google.

2. Hapus akun Buzzbreak

Cara menghapus akun Buzzbreak selanjutnya, kamu dapat dengan cara:

- Memakai alamat email terdaftar di akun Buzzbreak, buat email ditujukan ke support@buzzbreak.news.
- Beri judul dengan bahasa Inggris contohnya “Request for Buzzbreak account deletion”.
- Isi email dengan permintaan hapus akun dan datanya secara permanen. Misalnya, “I want to delete all my data associated with my account”.
- Jangan lupa sertakan informasi akunnya contohnya: nama dan alamat email. Alternatifnya ditambahkan data login melalui Google atau Facebook.
- Tunggu balasannya dan ikuti arahannya hingga selesai.

3. Hapus akun Buzzbreak Lewat Facebook

Cara menghapus akun Buzzbreak terakhir dengan berikut ini, yakni:

- Login ke akun Facebook kamu terlebih dulu dan tekan menu yang ada di bagian kanan.
- Selanjutnya, ketuk setting dan privacy, tekan settings.
- Kemudian, pilih aplikasi dan situs web. Selanjutnya, klik menu diakses dengan Facebook.
- Setelah itu, kamu akan melihat daftar aplikasi dan situs web yang diakses melalui Facebook. Akan ada pilih Buzzbreak dan klik hapus.
- Terakhir, dalam menyelesaikan prosesnya silahkan berikan centang guna menghapus semua.

Selain itu, kamu juga dapat melakukan beberapa cara lainnya:

1. Daftar Buzzbreak

Cara daftar Buzzbreak dengan melalui langkah berikut ini, yakni:

- Pertama, download terlebih dulu dan install.
- Kemudian, kamu dapat membuka aplikasi ini.
- Daftar dengan memakai akun google atau facebook.
- Lalu, kamu bisa mengisi nomor telpon.
- Kamu telah berhasil mendaftar.

2. Mendapatkan uang di Buzzbreak

Cara mendapatkan uang di Buzzbreak, kamu bisa mencoba dengan:

- Pakai Buzzbreak 2 hari berturut-turut.
- Membaca artikel yang tersedia.
- Menonton video.
- Menggunakaan kode referal.
- Poin gratis.

3. Menarik uang di Buzzbreak

Cara menarik uang di Buzzbreak dengan:

- Klik icon kado.
- Di halaman selanjutnya, sehingga kamu dapat memilih “Tarik Saldo”.
- Masukan nomor DANA.
- Terakhir, cukup tarik saldo.

(pravita windi an/nn)


Rekomendasi untuk Anda

Berita Terbaru

JADWAL SHOLAT HARI INI

SABTU, 27 APRIL 2024 (JAKARTA PUSAT)
IMSYAK 04:26 SUBUH 04:36 DUHA 06:15 ZUHUR 11:52
ASHAR 15:13 MAGHRIB 17:50 ISYA 19:01  

Zodiak Taurus Hari Ini

Percintaan

Pada bulan April 2024, hubungan percintaan Taurus akan mengalami beberapa tantangan. Komunikasi yang buruk dan perbedaan pendapat dapat menyebabkan ketegangan dalam hubungan. Namun, dengan komitmen dan upaya yang tepat, Anda dapat mengatasi masalah ini dan memperkuat hubungan Anda.



Taurus Selengkapnya